Kamis, 15 November 2012

OTOSKLEROSIS

Dr. Suparyanto, M.Kes


OTOSKLEROSIS

Batasan: penyakit pada kapsul tulang labirin yang mengalami spongiosis didaerah kaki stapes → stapes kaku, sehingga tidak dapat menghantarkan getaran suara ke labirin dengan baik
Etiologi: belum diketahui, ada hubunganya dengan keturunan

Gejala klinis:
Pendengaran berkurang progresif
Tinitus dan vertigo
Membran timpani utuh dan normal
Tuba tidak ada kelainan

Penatalaksanaan:
Operasi Stapedektomi
Alat bantu dengar

Tidak ada komentar:

Posting Komentar