PLASENTA PRAEVIA
BATASAN:
Implantasi
plasenta yang tidak normal yakni rendah sekali hingga menutupi seluruh atau
sebagian ostium internum.
MACAM:
1.
Plasenta
praevia Totalis
2.
Plasenta
praevia Lateralis
3.
Plasenta
praevia Marginalis
ETIOLOGI:
Karena
keadaan endometrium yang kurang baik, misalnya karena atropi endometrium
terdapat pada : multipara, myoma uteri, curetase berulang .
GEJALA:
1.
Perdarahan
tanpa nyeri, umumnya setelah bulan ke tujuh akibat pergerakan antara plasenta
dan dinding bawah rahim
2.
Darah
segar dan berulang
3.
Kepala
anak sangat tinggi
4.
Keadaan
umum penderita sesuai dengan banyaknya predarahan
5.
Sering
disertai dengan kelainan letak janin
PENATALAKSANAAN
:
1.
INGAT
!!! Semua penderita yang dicurigai
plasenta praevia tidak boleh dilakukan pemeriksaan dalam ( VT )
2.
Penangganan
aktif lakukan terminasi kehamilan
3.
Penangganan
pasif jika bayi premature, DJJ (+), perdarahan sedikit / berhenti,
4.
Observasi
keadaan umum
5.
Perbaikan
keadaan umum
6.
Diberikan
kortikosteroid untuk maturitas paru janin
7.
Nasehat
: istirahat, dilarang coitus, MRS jika perdarahan lagi
PROGNOSE:
Dengan
penanggulangan yang baik seharusnya kematian ibu karena plasenta praevia rendah
sekali atau tidak ada sama sekali.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar