PROTEIN TUBUH
- ¾ zat padat tubuh terdiri dari protein (otot, enzim, protein plasma, antibodi, hormon)
- Protein merupakan rangkaian asam amino dengan ikatan peptide
- Banyak protein terdiri ikatan komplek dengan fibril → protein fibrosa
- Macam protein fibrosa: kolagen (tendon, kartilago, tulang); elastin (arteri); keratin (rambut, kuku); dan aktin-miosin
MACAM PROTEIN
- Peptide: 2 – 10 asam amino
- Polipeptide: 10 – 100 asam amino
- Protein: > 100 asam amino
- Antara asam amino saling berikatan dengan ikatan peptide
- Glikoprotein: gabungan glukose dengan protein
- Lipoprotein: gabungan lipid dan protein
ASAM AMINO
- Asam amino dibedakan: asam amino esensial dan asam amino non esensial
- Asam amino esensial: T2L2V HAMIF (treonin, triptofan, lisin, leusin, valin → histidin, arginin, metionin, isoleusin, fenilalanin)
- Asam amino non esensial: SAGA SATGA (serin, alanin, glisin, asparadin → sistein, asam aspartat, tirosin, glutamin, asam glutamat)
TRANSPORT PROTEIN
- Protein diabsorpsi di usus halus dalam bentuk asam amino → masuk darah
- Dalam darah asam amino disebar keseluruh sel untuk disimpan
- Didalam sel asam amino disimpan dalam bentuk protein (dengan menggunakan enzim)
- Hati merupakan jaringan utama untuk menyimpan dan mengolah protein
PENGGUNAAN PROTEIN UNTUK ENERGI
- Jika jumlah protein terus meningkat → protein sel dipecah jadi asam amino untuk dijadikan energi atau disimpan dalam bentuk lemak
- Pemecahan protein jadi asam amino terjadi di hati dengan proses: deaminasi atau transaminasi
- Deaminasi: proses pembuangan gugus amino dari asam amino
- Transaminasi: proses perubahan asam amino menjadi asam keto
PEMECAHAN PROTEIN
- Transaminasi:
- alanin + alfa-ketoglutarat → piruvat + glutamat
- Diaminasi:
- asam amino + NAD+ → asam keto + NH3
- NH3 → merupakan racun bagi tubuh, tetapi tidak dapat dibuang oleh ginjal → harus diubah dahulu jadi urea (di hati) → agar dapat dibuang oleh ginjal
EKSKRESI NH3
- NH3 → tidak dapat diekskresi oleh ginjal
- NH3 harus dirubah dulu menjadi urea oleh hati
- Jika hati ada kelainan (sakit) → proses perubahan NH3 → urea terganggu → penumpukan NH3 dalam darah → uremia
- NH3 bersifat racun → meracuni otak → coma
- Karena hati yang rusak → disebut Koma hepatikum
PEMECAHAN PROTEIN
- Deaminasi maupun transaminasi merupakan proses perubahan protein → zat yang dapat masuk kedalam siklus Krebs
- Zat hasil deaminasi/transaminasi yang dapat masuk siklus Krebs adalah: alfa ketoglutarat, suksinil ko-A, fumarat, oksaloasetat, sitrat
SINGKATAN ASAM AMINO
Arg, His, Gln, Pro: Arginin, Histidin, Glutamin, Prolin
Ile, Met, Val: Isoleusin, Metionin, Valin
Tyr, Phe: Tyrosin, Phenilalanin karboksikinase
Ala, Cys, Gly, Hyp, Ser, Thr: Alanin, Cystein, Glysin, Hydroksiprolin, Serin, Threonin
Leu, Lys, Phe, Trp, Tyr: Leusin, Lysin, Phenilalanin, Triptofan, Tyrosin
SIKLUS KREBS
- Proses perubahan asetil ko-A → H + CO2
- Proses ini terjadi didalam mitokondria
- Pengambilan asetil co-A di sitoplasma dilakukan oleh: oxalo asetat → proses pengambilan ini terus berlangsung sampai asetil co-A di sitoplasma habis
- Oksaloasetat berasal dari asam piruvat
- Jika asupan nutrisi kekurangan KH → kurang as. Piruvat → kurang oxaloasetat
RANTAI RESPIRASI
H → hasil utama dari siklus Krebs ditangkap oleh carrier NAD menjadi NADH
H dari NADH ditransfer ke → Flavoprotein → Quinon → sitokrom b → sitokrom c → sitokrom aa3 → terus direaksikan dengan O2 → H2O + E
Rangkaian transfer H dari satu carrier ke carrier lainya disebut Rantai respirasi
Rantai Respirasi terjadi didalam mitokondria → transfer atom H antar carrier memakai enzim Dehidrogenase → sedangkan reaksi H + O2 memakai enzim Oksidase
Urutan carrier dalam rantai respirasi adalah: NAD → Flavoprotein → Quinon → sitokrom b → sitokrom c → sitokrom aa3 → direaksikan dengan O2 → H2O + E
FOSFORILASI OKSIDATIF
Dalam proses rantai respirasi dihasilkan energi yang tinggi → energi tsb ditangkap oleh ADP untuk menambah satu gugus fosfat menjadi ATP
Fosforilasi oksidatif adalah proses pengikatan fosfor menjadi ikatan berenergi tinggi dalam proses rantai respirasi
Fosforilasi oksidatif → proses merubah ADP → ATP
KREATIN DAN KREATININ
Kreatin disintesa di hati dari: metionin, glisin dan arginin
Dalam otot rangka difosforilasi membentuk fosforilkreatin (simpanan energi)
istirahat
Kreatin + ATP ↔ Fosforilkreatin → Kreatinin
gerak urine
REFERENSI
- Harper, Rodwell, Mayes, 1977, Review of Physiological Chemistry
- Colby, 1992, Ringkasan Biokimia Harper, Alih Bahasa: Adji Dharma, Jakarta, EGC
- Wirahadikusumah, 1985, Metabolisme Energi, Karbohidrat dan Lipid, Bandung, ITB
- Harjasasmita, 1996, Ikhtisar Biokimia dasar B, Jakarta, FKUI
- Toha, 2001, Biokimia, Metabolisme Biomolekul, Bandung, Alfabeta
- Poedjiadi, Supriyanti, 2007, Dasr-dasar Biokimia, Bandung, UI Press
asswrwb, dr suparyanto mkes
BalasHapussy mengikuti tulisan pd blog anda,
anda penulis yg sangat produktif
tulisan anda pasti sangat membantu para mhsw, salut untuk anda yg msh meluangkan waktu utk terus mengisi blog anda...Sukses selalu
Ir.Ivan Airlangga
Untuk sdr Ir. Ivan Airlangga,trims atas pujian dan doanya.
BalasHapusass,,,,dok..saya mahasiswa Fakultas Kedokteran Veteriner Universitas,,,Syiah Kuala..Banda Aceh,,,Saya jga btrima kasih atas,,tulisannya dok.....dok bole saya mintak no hape dokter,,,,u/ sharing dengan bapak dimana yang krng jelas nantinya,,,, trims pak....
BalasHapuszhaed...085262360077
waaa......
Wa Wr Wb. Kalau ada kesulitan dapat memahami materi yang ada di weblog, silakan tulis pertanyaan lewat email: yanto_mpk@yahoo.com, Insya Allah akan kami jawab. Trims
BalasHapusass,,,,,,,
BalasHapusbapak, terima kasih banyak atas tulisannya ya pak, materi ini sangat membantu saya dalam pencarian tugaz kuliah biokimia..... ^_^
Untuk sdr Isqie...trims telah mampir di blog kami...Alhamdulillah kalau manfaat
BalasHapusass dok.. saya salah satu mahasiswi kedokteran univ.swasta di jakarta..
BalasHapussaya sangat terbantu atas tulisan blog dokter ini..
terutama dalam membantu pencarian tugas saya dalam materi biokim..
boleh tanya gak dok,,buku biokim apa ya yg bgus dan bahasanya mudah dimengerti? soalnya buku biokim yg saya baca rata2 bahasanya susah untuk di mengerti..hehehe
makasih dok.. :)
ayu mhsiswa fkh ugm
BalasHapusTrimakasih atas blog nya dr. benar2 sgat membantu saya
Untuk sdr mhs univ swasta Jakarta.....Trims telah mampir di blog kami, sebanyak buku biokimia yang kami baca, semuanya sulit dimengerti, artinya perlu baca berkali-kali baru paham, kalau yang lengkap ya Biokimia Harper. Trims
BalasHapusUntuk Ayu mhs FKH UGM....trims telah mampir....Alhamdulillah kalu blog manfaat.....
BalasHapusangga fk upn
BalasHapusmakasih infonya..mau tanya..deaminasi itu melepaskan NH3 atau NH4??karena dibeberapa buku berlainan..trims
Sdr Angga FK UPN.....sisa metabolisme protein...awalnya NH3....bisa jadi NH4 setelah berikatan dengan H2O
BalasHapusmakasiii infonya dok,
BalasHapusalhmdulillah info ini sangat bermanfaat...
walaupun saya masii sulit memahami nya, :(
ctra, FK UII Jogja
Sdr Citra FK UII Jogja, trims telah mampir di blog kami, jika kesulitan silahkan anda sampaikan point mana yang sulit dimenngerti, kami akan berusaha membantu.
BalasHapusmakasih dok infonya..... kalau bisa posting juga hal2 yang berkaitan dengan kedokteran, seperti glikolisis DLL. dan bahasanya yng mudah dipahami,
BalasHapus^_
assalamu'alaikum wr.wb,
BalasHapussaya ingin bertanya pak, mengenai bagaimana mekanisme sintesis asam amino dalam tubuh?
terimakasih sebelumnya pak...
MJ jrsan Kshtn Msyrkt, UNHALU Kendari
@eM_Je92: tolong buka sintesa protein.....akan terjawab apa yang anda tanyakan. Trims
BalasHapustrimakasih dok,,,tulisannya membantu saya memahami biokimia,,,^_^
BalasHapusjadi lebih mudah memahami..walaupun saya bukan mahasiswa/ dokter..
BalasHapussaya hanya seorang guru..membaca materi anda yang simple, membuat saya bisa mengajarkan pada siswa dengan bahasa yg sederhana.
trimakasih
@Anonim: terus semangat pak Guru untuk memahami ilmu, semoga bermanfaat bagi sesama. Trims
BalasHapusterimakasih dr.suparyanto ..
BalasHapussaya sangat terbantu
terimaksih dok..
BalasHapussangat membantu saya
thank ya dok, ini membantu saya dlm nyelesain tgas biokimia.
BalasHapusassalamualaikum wr. wb.
BalasHapusterimakasih atas info dokter ..
dr, saya mau tanya. saya enny mahasiswi ilmu gizi unimus
bagaimana hubungan antara transaminasi, deaminasi, katabolisme dan anabolisme dr?
terimakasih
assalamualaikum,.. mau tanya dimasing", asam-asam amino esensial itu menghasilkan berapa atp ya??
BalasHapusdr. Supriyanto saya mohon izin mengcopy materi bapak untuk bahan presentasi saya.
BalasHapusSaya Kholid, MHS UNIPDU JOMBANG dari S1 Keperawatan.