Dr. Suparyanto, M.Kes
LATIHAN SOAL PATOFISIOLOGI D3 ANALIS KESEHATAN 2011
- Dehidrasi sedang berarti tubuh kekurangan cairan sebanyak berapa persen?
- Sebutkan causa dehidrasi renal
- Sebutkan gejala dehidrasi
- Bagaimana prinsip rehidrasi penderita dehidrasi
- Apa saja penyebab edema
- Sebutkan gejala klinis overload cairan
- Kelebihan cairan kategori berat, berarti kelebihan cairan sebanyak berapa persen
- Sebutkamn komplikasi overload cairan yang mengancam jiwa
- Hiperosmosis cairan tubuh meencerminkan apa
- Hiponatremia menyebabkan apa
- Apa yang dimaksud dengan Hipokalemia
- Hiperkalemia dapat menyebabkan apa
- Apa yang dimaksud dengan Asidosis
- Sebagai buffer pH darah, perbandingan konsentrasi [HCO3-] : PaCO2 harus berapa
- Asidosis metabolic ditandai dengan apa
- Alkalososis metabolic dikompensasi dengan apa
- Asidosis respiratorik dikompensasi dengan apa
- Alkalosis respiratorik ditandai dengan apa
- Bagaimana cara Penatalaksanaan asidosis metabolic
- Bagaimana cara Penatalaksanaan alkalosis metabolic
- Jelaskan apa saja fungsi ginjal
- Mengapa kelainan ginjal dapat menyebabkan Anemia
- Sebutkan faktor yang dapat merangsang keluarnya renin dari ginjal
- Sebutkan apa yang berfungsi merubah angiotensin 1 menjadi angiotensin 2
- Bagaima upaya tubuh pada saat kelebihan cairan
- Glomerulal Filtration Rate rata-ratanya berapa
- Adanya eritrosit dalam jumlah banyak didalam darah disebut apa
- Zat apa yang normal ditemukan dalam sedimen urine
- Untuk mengetahui morfologi ginjal dapat dipergunakan pemeriksaan apa
- Apa yang dimaksud dengan biopsi
- Sebutkan penyebab gagal ginjal akut prerenal
- Bagaimanan urutan yang benar stadium Gagal Ginjal Akut
- Apa beda syndrome uremia dan azotemia
- Sebutkan jenis Diet yang tepat untuk penderita Gagal Ginjal Kronik
- Jelaskan terapi pilihan untuk gagal ginjal kronik saat ini
- Apa yang dimaksud dengan hormon
- Reseptor hormone steroid ada dimana
- Sebutkan Fungsi system endokrin
- Jelaskan karakteristik hormone
- Defisiensi growth hormone akan mengakibatkanapa
- Sebutkan penyakitakibat Kelebihan growth hormone
- Apa dampak Hipotiroidea pada anak
- Hiperfungsi hormone ACTH akan mengakibatkan apa
- Sebutkan gejala hipertiroid
- Jelaskan perbedaan diabetes insipus dan diabetes mellitus
- Sebutkan fungsi utama plasma darah
- Sebutkan komponen plasma darah
- Sebutkan komponen sel darah yang berfungsi untuk imunitas
- Apa nama sel induk trombosit
- Berapa Harga normal eritosit
- Berapa batasan Leucopenia
- Berapa batasan Trombositosis
- Aktivitas sumsum tulang yang meningkat, pada pemeriksaan darah tepi ditunjukan dengan ditemukan apa
- Defisiensi asam folat menyebabkan apa
- Anemia akibat produksi yang menurun dalam sumsum tulang disebut apa
- Sebutkan nama Anemia yang berhubungan dengan keturunan
- Berapa Umur eritrosit
- Apa sifat bilirubin indirex
- Apa yang dimaksud denganKonjugasi bilirubin
- Sebutkan sifat bilirubin direx
- Sebutkan zat yang memberi warna kuning pada urine dan feses
- Apa yang dimaksud dengan hiperbilirubinemia
- Apa yang dimaksud dengan icterus
- Sebutkan macam penyebab icterus
- Bagaimana Hasil laboratorium yang benar tentang kasus anemia hemolitik
- Bagaimana Hasil laboratorium yang benar tentang kasus hepatitis
- Proses perubahan ammonia menjadi urea terjadi di organ apa
- Sebutkan Carier didalam hepar yang dapat menangkap ammonia
- Urea pada siklus urea berasal dari senyawa apa ?
- Jelaskan apa yang menyebakan nuremia
Tidak ada komentar:
Posting Komentar