PERINGATAN

Dilarang meng-copy materi dari blog ini, tanpa mencantumkan nama penulis dan alamat web (URL). Terima Kasih

Kamis, 15 November 2012

POLIP HIDUNG

Dr. Suparyanto, M.Kes


POLIP HIDUNG

Batasan: kelaianan morfologis berupa penonjolan mukosa yang panjang dan bertangkai

Patofisiologi/ Etiologi: penyebab pasti belum diketahui,
Diduga akibat alergi dan radang kronis yang lama dan berulang → menimbulkan aliran kembali cairan interstiil → edem, penonjolan mukosa, bertangkai → polip

Gejala klinis:
Rinorhoe terus menerus
Hidung buntu → suara bindeng, sakit kepala
Frog-face deformity
Rinoskopi: tampak polip

Penatalaksanaan:
Ekstraksi polip
Terapi alergi
Etmoidectomi (jika polip berasal dari os etmoid)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar