SINUSITIS
Batasan:
inflamasi mukosa sinus paranasalis
Etiologi
dan predisposisi: ISPA (virus), rinitis, polip hidung, infeksi tonsil, gigi,
hipertropi adenoid, polusi, udara dingin, rokok, sumbatan komplek osteo-meatal
(KOM)
Patofisiologi:
kesehatan sinus tergantung osteum sinus dan lancarnya klirens mukosiliar dalam
KOM
Jika
osteum tersumbat, akan terjadi eksudasi serus, jika ada kuman akan menjadi
purulen
Gejala:
hidung tersumbat, nyeri tergantung tempat (pipi, dibelang kedua mata, dahi),
ingus purulen, demam, lesu
Penatalaksanaan:
Drainage:
dekongestan lokal (tetes hidung), dekongestan oral (pseudo efedrin), operatif
Antibiotika
Simptomatik:
analgetik
Tidak ada komentar:
Posting Komentar