PERINGATAN

Dilarang meng-copy materi dari blog ini, tanpa mencantumkan nama penulis dan alamat web (URL). Terima Kasih

Kamis, 04 Januari 2018

SEGALA AMALAN DITENTUKAN OLEH AMALAN TERAKHIR



SEGALA AMALAN DITENTUKAN OLEH AMALAN TERAKHIR

Yan Karta Sakamira
3 Januari 2018

Imam Bukhari meriwayatkan sebuah hadis. “Dari Sahl bin Sa’d, dari Rasulullah saw bersabda,

وَإِنَّمَا الأَعْمَالُ بِالْخَوَاتِيمِ

“Sesungguhnya setiap amalan tergantung pada akhirnya.” (HR. Bukhari, no. 6607)

Hadis ini mengajarkan kepada kita untuk selalu berbuat baik (beramal sholih), karena yang paling menentukan adalah amalan akhir hayatnya. Oleh karena itu hendaknya kita selalu memohon kepada Allah agar diberikan keteguhan dan kesabaran untuk  beramal sholih serta memohon diberikan khusnul khatimah (akhir yang baik) bagi kita semua.

Sumber: Musthafa al-Bugho, Pokok-Pokok Ajaran Islam, Alam Books Publishing, Depok, 2014.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar